Setiap orang pasti pernah jatuh cinta pada seseorang, tapi bagaimana jika cinta anda bertepuk sebelah tangan??? Tentu saja anda mengharapkan balasan cinta dari orang itu bukan??
Tentu saja mengapa tidak??? Tapi tahukah anda apa akibatnya jika anda mengharapkan balasan cinta?? Ini akibat-akibatnya:
1. Anda pasti akan sakit hati jika mendengar dia mencintai orang lain apalagi orang yang ia cintai sahabat anda bisa-bisa anda bertengkar dengan sahabat anda.
2. Anda bisa frustasi jika anda terlalu lama memendam perasaan cinta jadi usahakan katakan padanya apa yang anda rasakan saat ini.
Bagaimana?? Menyakitkan bukan jika mengharapkan balasan cinta???
Berjuanglah! Jangan cuma menunggu, tapi juga harus mencarinya.
Penulis: Putu Indah Bintari dengan beberapa perubahan